Jumat, 13 Februari 2015

My Story

Lismarni adalah nama yang diberikan Ayah & ibu tercinta,terlahir dari pasangan sejati Darma dongoran & Tiraya marpaung,anak ke 2 dari lima bersaudara,putri pertama...
aku memiliki abang yang diberi nama Sardo Dongoran( anak Sulung )Ridho Karnadi dongoran(adik laki) nomor tiga,Lanni Dongoran putri ke 2( anak ke 4 )dan adik bungsu Panangian Enggan Pramito Suselo,Sering disingkat dengan Panangian EPS,kami dibesarkan dengan penuh kasih sayang oleh kedua orang tua tercinta kami,banyak pelajaran hidup yang mereka ajarkan sedari kecil hingga sekarang,kami tinggal di desa terpencil jauh dari keramaian,namanya Desa Sihulambu,kec.Aek Bilah kab.Tapanuli Selatan,walaupun tinggal didesa tetapi semangat untuk maju adalah impian dan harapan kami,orang tua yang tak pernah mengenal letih mengajarkan kami untuk berpikir maju,kami disekolahkan dikampung sampai jenjang SLTP (Sardo,lismarni,Ridho dongoran)di SLTP neg 2.Saipar Dolok Hole,waktu itu sekolah baru dibuka..lain halnya dengan adik perempuan dan adik Bungsu,mereka lebih beruntung dibanding kami,melanjutkan sekolah SLTP dikota,semestara kami bertiga ( Sardo,Ridho,Lismarni) setelah masuk ke SMA...


kami sangat menyanyangi orang tua kami,kerja keras mereka adalah semangat kami,kami disekolah kan sampai ke perguruan tinggi dengan penuh perjuangan,kehidupan kami sederhana,Ayah seorang Guru SD,dan ibu seorang petani,namun kami tidak pernah memandang kesederhanaan itu sebagai penghalang untuk maju,justru kesederhaan itu yang membuat kami berpikir maju...
We Love Ayah..Ibu

Namun kesempatan bersama Ayah Didunia tidak begitu lama sesuai harapan, 27 Januari 2011 Ayah meninggalkan kami untuk selamanya,sedih yang mendalam menimpa kehidupan keluarga kami,,ayah sebagai tumpuan keluarga,Ayah begitu cepat pergi...

aku ingat kata kata ayah...Rasa capekku akan hilang,Saat aku memandang Foto Wisuda anakku dirumah ini''ayah terima kasih untuk semua,,itu sudah terwujud sebelum ayah pergi...Aku menjadi seorang Guru Seperti Ayah.
Hal yang paling membekas dibenakku adalah pelajaran kedisiplinan yang diajarkan Ayah,,
Salah satunya jika terlambat pulang kerumah akan dihukum "angkat kaki,menghormat mereka yang lagi menikmati makan malam,siapapun itu yang tidak mengikuti peraturan ayah..
Ayah dan ibuku yang terbaik di dunia....

kini Tugas anakku membahagian Ibunda tercinta Dimasa tuanya...love you mam....
GBU as...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar